Analisis Determinan Brand Loyalty Pengguna Produk Merek Wardah di Kalangan Mahasiswa FEB UNWIKU Purwokerto

Rahmat Ade Santoso, Heri Setiawan, Nirmala Nirmala, Herwiek Diyah Lestari, Sri Sundari, Edi Sumantri, Januarto Kurniawan

Abstract


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis secara persial signifikansi brand image, celebrity endorsment, perceived value, dan perceived quality terhadap Brand Loyalty. Populasi dalam penelitian ini adalah pengguna produk merek wardah dikalangan mahasiswa feb Univeritas Wijayakusuma Purwokerto. Metode pengambilan menggunakan  sampel purposive sampling dan ditemukan sebanyak 97 responden. Alat analisis menggunakan regresi linier berganda.   Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa brand image, celebrity endorsement, perceived value, dan perceived quality berpengaruh positif dan signifikan terhadap brand loyalty. Implikasi pada penelitian ini:  (1) bahwa untuk meningkatkan loyalitas merek kepada konsumen sebaiknya produk merek Wardah yang sudah bersertifikat halal dan BPOM untuk selalu menjaga bahan-bahan yang digunakan, agar pelanggan merasa percaya diri dan aman terhadap produk yang halal. (2) dalam penggunaan celebrity endorsement perhatikan bahwa celebrity endorsement yang digunakan harus memiliki daya tarik personal yang sesuai dengan produk yang di pasarkan, (3) harga yang ditawarkan produk brand Wardah sesuai dengan kualitas produk.

Keywords: Brand Image; Celebrity Endorsement; Perceived Value; Perceived Quality; dan Brand Loyalty.

 


Full Text:

PDF

References


Achadi, A., Surveyandini, M., & Prabawa, A. (2021). Pengaruh Kualitas Website E-Commerce, Kepercayaan, Persepsi Risiko Dan Norma Subyektif Terhadap Minat Beli Secara Online Di Bukalapak. Com. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 21(3), 1207-1212.

Al Rizky, Farid, And Utomo, M. A. S. (2019). Pengaruh Brand Image, Brand Trust Dan Perceived Quality Terhadap Brand Loyalty Adidas Pada Chealsea Indonesia Supporter Club (Cisc) Di Depok. Jurnal Ilmu Manajemen. Vol. 13, No. 2, H. 27-48.

Adhitya, B. (2021). Analisis Determinan Cadangan Devisa Di Indonesia. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 21(1), 184-187.

Adhitya, B., Prabawa, A., & Kencana, H. (2022). Analisis Pengaruh Pendidikan, Kesehatan, Sanitasi Dan Rata-Rata Jumlah Anggota Keluarga Per Rumah Tangga Terhadap Kemiskinan Di Indonesia. Ekonomis: Journal Of Economics And Business, 6(1), 288-295.

Andriani, M. (2018). Faktor Pembentuk Brand Loyalty: Peran Self Concept Connection, Brand Love, Brand Trust Dan Brand Image (Telaah Pada Merek H&M Di Kota Dki Jakarta). Benefit: Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 2(2), 157-168.

Asy’ari, A. H., & Jayen, F. (2020). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Loyalitas Merek Handphone Merek Samsung Di Kalimantan Selatan. Jurnal Pundi. Vol. 3, No. 3,. H. 235-248.

Audi, M., Al Masri, R., & Ghazzawi, K. (2015). The Effect Of Celebrity Endorsement On Creating Brand Loyalty:An Application On The Lebanese Cosmetic Sector’s Demand. International Journal Of Business Management And Economic Research (Ijibmer). Vol. 6, No. 5, Pp 273-287.

Awaliyah, M., Nugraha, G. A., & Danuta, K. S. (2021). Pengaruh Intensitas Modal, Leverage, Likuiditas Dan Profitabilitas Terhadap Agresivitas Pajak. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 21(3), 1222-1227.

Dessriadi, G. A., Harsuti, H., Muntahanah, S., & Murdijaningsih, T. (2022). Pengaruh Kebijakan Dividen, Leverage Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Lq-45 Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Ekonomis: Journal Of Economics And Business, 6(1), 195-198.

Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariat Dengan Program Ibm Spss 25. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Gunawan, A. (2019). Pengaruh Perceived Quality, Perceived Value Dan Brand Personality Terhadap Brand Loyalty Dari Produk Fashion Cotton-On Di Surabaya. Jurnal Strategi Pemasaran. Vol. 6, No. 10.

Handayani, L., Danuta, K. S., & Nugraha, G. A. (2021). Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Dan Leverage Terhadap Ketepatan Waktu Pelaporan Keuangan. Eksis: Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Bisnis, 12(1), 96-99.

Hasugian, J. T. M. (2015). Pengaruh Brand Image Dan Brand Trust Terhadap Brand Loyalty Telkomsel. Ejournal Ilmu Administrasi Bisnis, 3, 923-937.

Koesoemasari, D. S. P., Haryono, T., Trinugroho, I., & Setiawan, D. (2022). Investment Strategy Based On Bias Behavior And Investor Sentiment In Emerging Markets. Etikonomi, 21(1), 1-10.

Muna, N., Pratiwi, M. R., & Yusriana, A. (2021). Celebrity Endorsement Dan Citra Produk Halal Dalam Membangun Loyalitas Merek:Studi Pada Kosmetik Wardah. Jurnal Ilmiah Manajemen. Vol. 11, No. 2. H. 285-300.

Muntahanah, S., Cahyo, H., Sundari, S., Surveyandini, M., Danuta, K. S., & Murdijaningsih, T. (2022). Analisis Struktur Modal Pada Perusahaan Asuransi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Periode 2014-2020. Akuntabel, 19(2), 275-283.

Muntahanah, S., Huda, N. N., & Wahyuningsih, E. S. (2021). Profitabilitas, Leverage, Dan Likuiditas Terhadap Financial Distress Pada Perusahaan Consumer Goods Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2015-2019. J-Mas (Jurnal Manajemen Dan Sains), 6(2), 311-314.

Muntahanah, S., Cahyo, H., Setiawan, H., & Rahmah, S. (2021). Literasi Keuangan, Pendapatan Dan Gaya Hidup Terhadap Pengelolaan Keuangan Di Masa Pandemi. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 21(3), 1245-1248.

Muntahanah, S., & Murdijaningsih, T. (2020). Peran Good Corporate Governance Dalam Meningkatkan Kinerja Perusahaan Pertambangan Di Indonesia. Jurnal Proaksi, 7(2), 234-243.

Murdijaningsih, T., & Muntahanah, S. (2021). Audit Delay Analysis To Support The Effectiveness Of Company’s Financial Reporting On Manufacturing Companies Listed On The Indonesia Stock Exchange. J-Mas (Jurnal Manajemen Dan Sains), 6(1), 160-163.

Ni’mah, A., Robustin, T. P., & Hidayat, Z. (2019). Pengaruh Brand Image Dan Brand Trust Terhadap Brand Loyalty Wardah Kosmetik Studi Kasus Pada Mahasiswi Stie Widya Gama Lumajang. In Proceedings Progress Conference (Vol. 2, No. 1, Pp. 549-556).

Nirmala, N., Muntahanah, S., & Achadi, A. (2022). Pengaruh Literasi Keuangan Terhadap Perilaku Keuangan Mahasiswa Feb Universitas Wijayakusuma Purwokerto. Monex: Journal Of Accounting Research, 11(01), 1-9.

Nurfadila, N., Sutomo, M., & Asriadi, A. (2015). Pengaruh Citra Merek Dan Kepercayaan Merek Terhadap Kepuasanpelanggan Serta Dampaknyaterhadap Loyalitas Merek Sepeda Motor Merek Honda. Jurnal Ilmu Manajemen Universitas Tadulako (Jimut), 1(3), 319-332.

Octisari, S. K., Murdijaningsih, T., & Suworo, H. I. (2021). Akuntabilitas Masjid Berdasarkan Isak 35 Di Wilayah Kecamatan Kedungbanteng, Kabupaten Banyumas. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 21(3), 1249-1253.

Panggarti, U., Zumaeroh, Z., Purnomo, S. D., Retnowati, D., & Adhitya, B. (2022, April). Studi Komparatif Ketimpangan Antar Pulau Di Indonesia. In Forum Ekonomi (Vol. 24, No. 2, Pp. 288-298).

Purnomo, S. D., & Danuta, K. S. (2022). Analisis Kemampuan Keuangan Daerah Terhadap Kemiskinan: Studi Empiris Di Sumatera Utara. Ekonomis: Journal Of Economics And Business, 6(1), 215-220.

Purnomo, S. D., Cahyo, H., & Mukharomah, S. A. (2021). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Menabung Di Bank Syariah Pada Masyarakat Kabupaten Banyumas. J-Mas (Jurnal Manajemen Dan Sains), 6(2), 343-350.

Purnomo, S. D., Adhitya, B., & Zumaeroh, Z. (2021). Pengaruh Ekonomi Digital Terhadap Pendapatan Industri Mikro Dan Kecil Di Indonesia. Ekonomikawan: Jurnal Ilmu Ekonomi Dan Studi Pembangunan, 21(1), 85-95.

Purnomo, S. D. (2021). Analysis Of Labor Absorption In Central Java Province. Ekonomis: Journal Of Economics And Business, 5(1), 240-244.

Rahmatulloh, Y Dan Abror. (2018). Pengaruh Brand Image Dan Perceived Quality Terhadap Brand Loyalty Dengan Brand Trust Sebagai Mediator Pada Pt Bank Syariah Mandiri. Kemajuan Dalam Riset Ekonomi, Bisnis Dan Manajemen. Vo. 64, No. 2, H. 570-579.

Rokhayati, I., Purnomo, S. D., Retnowati, D., Winarto, H., Prabawa, A., & Kencana, H. (2022). Analysis Of Financial Distress In Banking Companies Listed On The Indonesian Stock Exchange. Akuntabel, 19(2), 269-274.

Rokhayati, I., Nirmala, N., & Oktaviani, W. T. (2021). Capital Structure Conditions Affected By Company Internal Factors: A Case Study Of Non-Cyclicals Consumer Companies On Indonesian Stock Exchange. J-Mas (Jurnal Manajemen Dan Sains), 6(2), 351-356.

Rokhayati, I., Lestari, H. D., Harsuti, H., & Rosadi, W. (2021). Why Stock Returns On Property And Real Estate Companies On Bei?. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 21(3), 1228-1231.

Rokhayati, I., Wahyuningsih, E. S., & Kurniawan, S. A. (2021). Bagaimana Mengukur Nilai Perusahaan Dari Faktor Internal Perusahaan? Studi Empiris Pada Perusahaan Otomotif Di Bei. Monex: Journal Of Accounting Research, 10(2), 174-183.

Rokhayati, I., Harsuti, H., & Lestari, D. P. (2021). Analisis Karakteristik Perusahaan Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Dasar Dan Kimia Yang Terdaftar Di Bei. Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Keuangan, 10(1), 51-57.

Rokhayati, I. (2020). Analisis Rasio Ineternal Perusahaan Yang Berpengaruh Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Sub Sektor Perbankan Konvensional. Monex: Journal Of Accounting Research, 9(2), 178-189.

Saleem, S., Rahman, S. U., & Umar, R. M. (2015). Measuring Customer Based Beverae Brand Equity : Investing The Relationship Between Perceived Quality, Brand Image And Brand Loyalty. International Journal Of Marketing Studies Vol. 7, No. 1, . 28-34

Sundari, S., & Uripi, C. R. (2021). Kapabilitas Membangun Jaringan Dengan Pemasok Untuk Meningkatkan Kinerja Operasional Pada Toko Aksesoris Telepon Genggam Di Kabupaten Banyumas. Eksis: Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Bisnis, 12(1), 84-95.

Surveyandini, M., & Achadi, A. (2021). Pengaruh Penerapan Total Quality Management Terhadap Kinerja Karyawan Pada Lembaga Kursus Dan Pelatihan American English Course Purwokerto. Sebatik, 25(1), 241-247.

Vernadila, R. Y., & Realize, R. (2020). Pengaruh Kepercayaan Merek, Citra Merek Dan Perceived Quality Terhadap Loyalitas Merek Sensodyne. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Manajemen. Vol. 5, No. 3, H. 633-646.

Winarto, H., Zumaeroh, Z., & Retnowati, D. (2022). Pengaruh Human Capital, Upah Minimum Dan Angkatan Kerja Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Sektor Industri Pengolahan Di Provinsi Jawa Tengah. Ekonomis: Journal Of Economics And Business, 6(1), 190-194.

Winarto, H., Poernomo, A., & Prabawa, A. (2021). Analisis Dampak Kebijakan Moneter Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Di Indonesia. J-Mas (Jurnal Manajemen Dan Sains), 6(1), 34-42.

Yuliansyah, A., & Handoko, T. D. (2019). Pengaruh Perceived Quality Dan Perceived Value Terhadap Brand Loyalty Melalui Customer Satisfaction J-Klin Beauty Jember. Costing: Journal Of Economic, Business And Accounting, 2(2), 292-301.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.