PENGARUH STRES KERJA DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA PERAWAT DENGAN STRATEGI COPING SEBAGAI VARIABEL MODERASI

Ardian Abi Novianto, Wiwiek Rabiatul Adawiyah, Achmad Sujadi

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh stres kerja dan kepuasan kerja terhadap kinerja perawat di RSUD Andi Djemma Masambadengan strategi coping sebagai variabel moderasi. Penelitian ini dilakukan di RSUD Andi Djemma Masamba. Jenis pendekatan yang digunakan adalah deskripsi kuantitatif dengan penelitianexplanatory research. Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah sebanyak 175 perawat dengan teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah simple random sampling. . Dengan menggunakn bantuan software SPSS versi 22, pengujian statistik yang dilakukan adalah menggunakan analisis regresi linier, sedangkan unutk pengujian efek moderasi menggunakan metode nilai selisih mutlak (abslut residual).Berdasarkan hasil pengujian diketahui bahwa stres kerja, kepuasan kerja dan strategi coping beprengaruh postif dan signifikan terhadap kinerja. Sedangkan hasil pengujian  efek moderasi menggunakan abslote residualmenunjukkan bahwa variabel strategi coping tidak mampu memoderasi pengaruh stress kerja dan kepuasn kerja terhadap kinerja perawat.




DOI: https://doi.org/10.32424/jeba.v20i4.1156

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


View My Stats

Indexed by :

Partnership with Professional Association :